Gardens by the Bay, Alternatif Wisata Keluarga yang Murah di Singapore

Assalamualaikum Sahabats Udah pada tahu belum kalau Singapore itu adalah salah satu daerah tujuan wisata termahal di dunia? Yup .. negeri tetangga yang jaraknya cuma selemparan batu dari kita ini memang punya banyak tempat wisata keren yang sayangnya kebanyakan mahal. Sebagai emak traveler berbudget mepet merasa tertantang juga ketika membuat itinerary liburan di Singapore tapi […]

Family Backpacking (4): Ngemper di Changi

Assalamualaikum Sahabats 🙂 Backpacker biasanya identik dengan ransel segede gajah dan perjalanan yang serba minim. Budget berimbas pada semua fasilitas yang kita dapatkan meskipun kepuasaan dan kebahagiaan tetep bisa maksimal. 😉 Tapi yang namanya ibu tetep aja nggak tega melihat anaknya harus merasakan semua keminiman itu. Paling nggak anak kita harus tetep makan sehat dan […]

Family Backpacking to Singapore (1)

Sore itu, 22 Maret 2015 akhirnya aku menjejakkan kaki lagi di Changi airport. Salah satu airport terbaik dunia yang pastinya sering banget jadi tempat singgah para traveler, termasuk juga kami sore itu. Entah karena excited atau apa, setelah landing 2 x aku mampir ke toilet bahkan sebelum masuk imigrasi. Memang sih ndeso … tapi keinginan […]

Buku Panduan Family Backpacking Singapura & Malaysia for Newbie

Siapa yang mau traveling keluar negeri? Ayo ngacung tinggi-tinggi. 🙂 (#ikutan ngacung juga) Rasanya hari gini semua orang pasti pengen ya traveling keluar negeri. Secara harga tiket keluar negeri kadang lebih terjangkau dari harga tiket ke beberapa destinasi impian di Indonesia. 🙁  Misalnya aja nih, udah pasti harga tiket ke Singapore lebih murah daripada tiket […]