Self Love Dulu, Jadi Orangtua yang Baik Kemudian

Assalamualaikum Sahabats … Menjadi orangtua di era milenial ini banyak banget tantangannya. Belum selesai dengan permasalahan yang harus kita hadapi tiap harinya di dalam rumah, masih ditambah pulak dengan adanya momwar yang nggak berkesudahan. Maka yang terjadi kemudian adalah stres tak berujung dan kita melupakan pentingnya memberi penghargaan pada diri sendiri. Sudahkah Sahabats belajar mencintai […]

Yuk Lakukan 5 Langkah Ini Agar si Kecil Gemar Membaca

Assalamualaikum Sahabats …. Alkisah ada sebuah kebiasaan aneh yang dilakukan oleh rakyat di suatu negeri. 60 juta rakyat negeri tersebut pemilik gadget dan sangat aktif menggunakannya. Bahkan rakyat terbiasa memandang layar gadget 9 jam perhari, maka tak heran bila kecerewetan rakyat negeri tersebut berada di peringkat 5 dunia. Tapi urusan membaca?? Riset bertajuk World’s Most Literate […]

Traveling as Self Healing

Assalamualaikum Sahabats … Sebagai manusia kita pasti pernah terluka atau berada dalam kondisi kelelahan emosional sehingga menyebabkan lelah jiwa raga. Kita semua sudah tahu cara mengatasi kelelahan raga atau sakit pada raga. Pergi ke dokter, minum obat, konsumsi vitamin, atau sekedar istirahat untuk mengembalikan energi. Tapi kalau lelah hati? Adakah obat untuk lelah hati? Ketika […]

Tradisi Lebaran di Aceh

Assalamualaikum Sahabats …. Nggak berasa ya Sahabats kita sudah hampir memasuki 10 hari terakhir Ramadhan. Biasanya di masa-masa ini selain sibuk meningkatkan ibadah, kita juga mulai belanja baju baru buat lebaran, bebikinan kue untuk menyambut tamu yang datang silaturahmi, bahkan mulai bersiap pulang kampung. Memang nggak ada yang bisa mengalahkan suasana lebaran di kampung halaman. […]

Pasca Bullying, Ajak Anak Melakukan 5 Hal ini Agar Tak Trauma Berkepanjangan

Assalamualaikum Sahabats … Akhir-akhir kita sering banget mendengar berita soal bullying di media sampai rasanya sudah jadi berita yang biasa. Padahal kasus bullying itu kasus yang meninggalkan trauma seumur hidup, apalagi kalau dialami oleh anak-anak. Si korban bisa jadi mengalami trauma seumur hidup sedangkan si pelaku jika dibiarkan bisa jadi akan terus melakukan hal tersebut […]

Things I Wanna Do After Covid 19

Assalamualaikum Sahabats …. Sebulan lebih sudah kita menjalankan anjuran pemerintah dan WHO untuk #stayathome dalam rangka memutus mata rantai penularan virus Corona. Semua kegiatan harus pindah ke rumah. Kerja di rumah, belajar di rumah, olahraga di rumah, seolah dunia kita menciut hanya seukuran rumah kita. Bosen? Iya pake banget. Manusiawi banget kalau kita rindu beraktivitas […]